UAS Berbasis CBT


Assalammualaikum Wr.Wb salam sejahtera bagi kita semua serta salam kita kepada junjungan nabi besar nabi Muhammad SAW. Pada kesempatan kali ini SMKN 1 Cibinong telah melaksanakan kegiatan untuk Ujian Akhir Semester Berbasis Computer Base Test yang diselenggarakan pada Selasa, 1 Desember 2015 ?Sampai dengan Senin, 7 Desember 2015 . Tujuan di selenggarakannya kegiatan ini adalah untuk mengukur kemampuan siswa-siswi SMK yang ada di Indonesia dengan test berbasis komputer, salah satunya di Kabupaten Bogor.

Wassalammualikum Wr.Wb


01/12/2015






Jl. Karadenan No. 7 Telp 02518663846
Kab. Bogor 13640
? Team Creative - 2016